Cara Memperpendek Link atau Tautan Via Bitly[dot]com





LOMBA MENULIS? KLIK DISINI

Salam sejahtera bagi pengunjung BLOG reot nan lugu ini.Saya akan berbagi salah satu tips dalam dunia internet yang mungkin sangat berguna buat anda.

Kali ini saya akan berbagi tentang cara “Memperpendek Link Atau Tautan” . Tujuannya ya untuk memperpendek link atau sebuah tautan. Alasan pastinya kenapa banyak orang memendekkan link adalah supaya tautan tersebut tidak terlalu panjang dan tentu lebih gampang diingat. Baca dan terapkan ya sodara - sodara!! Lihat Contoh :
Okeh.. Langsung saja ya.!
Kali ini saya akan berbagi “Link Shorter” yang bernama bitly (Bisa anda kunjungi DISINI).
Pertama – tama, anda harus mengunjungi website BITLY.com. Setelah itu, anda akan menemukan tampilan seperti gambar dibawah ini.

     style="display:block; text-align:center;"
     data-ad-layout="in-article"
     data-ad-format="fluid"
     data-ad-client="ca-pub-6712391174391666"
     data-ad-slot="5760842850">


Silahkan paste kan link yang sudah anda Copy di kotak "Shorten". Setelah itu, silahkan klik Shorten (Perintah Memendekkan). Maka akan muncul Link baru yang telah dipendekkan oleh BITLY.
Ini langkah terakhir nih. Silahkan copy Link tersebut dan bagikan kesemua media sosial saudara ; Seperi Facebook, Twiter, Instagram, dan lain – lain.
Saya akan buatkan salah satu contoh link Fanspage kita (Ehh.. saya maksudnya! Hehe ) == >> ( https://www.facebook.com/suwandonadi/posts/747768265258625 ) yang akan saya pendekkan di web BITLY tersebut.
1. Setelah mengunjungi website BITLY, saya akan copy Link Postingan Fanspage tersebut dikotak yang telah disediakan oleh BITLY.
2. Kemudian, saya akan memendekkan link tersebut dengan meng – klik tombol “Shorten” tepat disebelah kanan kotak tempat link tersebut. (Biasanya Otomatis Terpendekkan)
3. Taraa....!! Finally, link tersebut sudah tidak sepanjang sebelumnya dan akan lebih mudah saya ingat.
Loh.. Kenapa ragu? Kok ragu sih kalo link tersebut gak ada betulnya. Oke.. Oke! Bisa anda lihat link postingan saya sebelum dipendekkan ( https://www.facebook.com/suwandonadi/posts/747768265258625 ) . After that, silahkan klik link yang saya pendekkan dilink ( http://on.fb.me/1159ejF ).
Gimana ? Bisa kan? Okeh. Kalo udah yakin, silahkan pendekkan link – link yang menurut anda terlalu panjang dan susah diingat. Dan bagikan ke semua akun sosial media saudara.


Sekian Tips yang bisa saya bagikan untuk saudara kali ini, semoga bermanfaat! Kalo belum bermanfaat, diBermanfaatin aja ya! Hehe. Salam Blogger!!
Jangan lupa bagikan artikel ini ke sosial media anda atau anda dapat Copy paste link berikut ==>> http://on.fb.me/1159ejF (Udah dipendekin loh  )
Facebook Twiter Instagram


Anda Guru? Dosen? Trainer? Mentor? Tutor? Guru Ngaji? Guru Besar? PNS ?Honorer? atau Guru Lepas?
Dan anda ingin menulis BUKU??
Atau
Anda Mahasiswa? Mahasiswa Diploma, S1, atau S2?
Dan anda ingin menulis buku selagi masih mahasiswa??
atau
Anda punya organisasi atau komunitas? Dan Pengen menaikkan nama organisasi anda? Atau ada proyek buat buku bersama organisasi anda?
Ayo wujudkan MIMPI anda! Lihat INFONYA DISINI!

REKOMENDASI UNTUK ANDA

Comments

UPDATE VIDEO TERBARU

FACEBOOK